Hasil penelitian menyimpulkan bahwa pentingnya pengetahuan serta keterampilan awak kapal tentang efisiensi pemuatan dan menerapkan 5 prinsip pemuatan pada kapal dengan baik sehingga menciptakan kondisi pemuatan yang efektif, dan efisien sehingga tidak menimbulkan broken space di atas kapal.