Dynamic Position (DP) pada sebuah kapal adalah merupakan sistem pengendalian komputer yang dapat mengatur posisi kapal secara otomatis dengan menggunakan mekanisme baling-baling , thruster, sensor posisi yang dikombinasikan dengan sensor angin dan sensor gerak yang memberikan informasi pada komputer yang berhubungan langsung dengan posisi kapal dan keadaan cuaca yang mempengaruhinya.
Hal ini dapat menurunkan kinerja sekoci saat keadaan darurat yang dapat membahayakan keselamatan awak kapal.
Memahami fungsi dan sistem kerja dari alat navigasi elektronik yang ada di anjungan kapal agar dapat mengurangi adanya bahaya resiko kecelakaan di laut.