Bahasa Indonesia dalam perkembangannya memang telah mengalami pasang surut.
Buku Bahasa Indonesia merupakan referensi lengkap yang di rancang untuk membantu pembaca, khususnya mahasiswa, dalam memahami dan menguasai Bahasa Indonesia.
Buku hukum laut internasional dan hukum laut indonesia ini dimaksudkan sebagai sebuah pengantar untuk memahami hukum laut secara keseluruhan, buku ini pun disusun untuk melengkapi literatur tentang hukum laut yang masih dirasa kurang.
Buku ini mencakup berbagai aspek penting, termasuk sejarah perkembangan bahasa indonesia
Bahasa Indonesia dalam perkembangannya memang telah mengalami pasang surut
Aku letih menunggu dan berenang. Aku tak fasih menanti dan mengenang. Lubang dan liang di tubuhku tertutup air mata yang mengenang. Aku ingin mengajakmu berlayar di rasi bintang dan melayang-layang. Aku ingin dengan sengaja tak mengarahkan cadik untuk membawamu pulang. Aku ingin kita terdampar di kepulauan bahasa. Aku ingin membuat pondok tepi lautku sendiri : dari ingatan-ingatan yang digulung…
Sajak tentang memiliki, pun tentang melepaskan. Sajak tentang pertemuan, juga tentang perpisahan. Sajak tentang kebahagiaan, juga tentang kesedihan.