Dilengkapi Penulisan Huruf Korea
Nyokap memandangi penjuru kamar gue. Dia diam sebentar, tersenyum, lalu bertanya, 'Kamu takut ya? Makanya belum tidur?'
Mayat tergantung di belakang sekolah yang terlihat layaknya bunuh diri, sebenarnya tidaklah demikian.
Menghadap-Nya pada bulan Ramadhan, dua puluh hari terakhir, dishalatkan di Masjidil Haram, dikuburkan di Ma'la. Sungguh, aku iri pada cara matimu, Bu....
Mata adalah moncong ular yang akan selalu mematukmu yang bisanya meracunimu Bisanya meracunimu Meracunimu
" Kak, menurut lo seberapa banyak kasih sayang yang dibutuhin manusia sampai mereka bisa merasa bahagia?" Azka teringat pertanyaan yang pernah ia lontarkan pada Rega.
Tanpa ada yang tahu penyebabnya, rotasi Bumi mendadak mulai melambat.
Kata orang, jatuh cinta ada banyak bentuknya.
Kurun waktu dua tahun di Siborong-borong memberikan warna tersendiri dalam kehidupanku.
Zona yang tampan tapi selengekan merasa hidupnya berakhir saat tsunami melandanya.