Beberapa penyebab kerusakan alternator kabel PMG stator terputus atau terhubung singkat, dioda penyerah pada exciter rusak, gulungan exciter terputus atau terhubung singkat, AVR (Automatic Voltage Regulator) rusak, kurang stabilnya kecepatan putaran mesin (RPM) sehingga keuaran daya listrik tidak optimal
Dalam pembuatan alat menggunakan metode penelitian R&D (research and development) yaitu dengan melakukan perancangan alat, pengujian alat dan analisis
Pemborosan listrik yang dilakukan oleh kru kabin tentunya akan membawa dampak lain yang tentunya tidak diharapkan oleh banyak pihak
Medan magnet inilah yang menggerakkan jarum kompas, fenomena tersebut kemudian disebut dengan efek seebeck
Sensor dipasang pada setiap pintu masuk dan keluar. Hasil dari kerja sensor juga dapat dilihat secara jelas melalui LCD dan web ThinkSpeak sebagai IOT