Nahkoda juga harus dapat memotivasi anak buahnya agar berantusias dalam mengembangkan dan mengimplementasikan elemen elemen ISM Code
Pelaksanaan familarisasi perlu dilakukan untuk membantu meningkatkan pemahaman para mualim kapal tentang ECDIS ini, akan meningkatkan keamanan dan keselamatan dalam berlayar
Berdasarkan penelitian, didapatkan bahwa sudah terdapat penerapan SOLAS BAB III namun penerapannya belum maksimal, hal ini dikarenakan kurang fahamnya dari pihak yang bertanggung jawab terhadap lifesaving appliance di atas kapal
Namun untuk prosedur bunker yang dilakukan oleh crew sudah cukup tepat namun ada beberapa aktivitas yang tidak sesuai dengan prosedur
Nahkoda juga harus dapat memotivasi anak buahnya agar berantusias dalam mengembangkan dan mengimplementasikan elemen-elemen ISM Code untuk mendukung peningkatan penerapan Safety Management System
Maka diharapkan untuk mualim jaga lebih ditingkatkan rasa tanggung jawabnya, lebih memaksimalkan pengamatan indera pendengaran serta seluruh
Sehingga menjadi salah satu faktor tidak maksimalnya pelaksanaan latihan-latihan keselamatan di atas kapal
Pada waktu kapal dalam pelayaran dari suatu tempat ke tempat lain diperlukan terlebih dahulu adalah membuat suatu rencana pelayaran
Karena perwira yang membuat passage plan belum mengikuti prosedur pembuatan passage plan sesuai check list SQE/Form-BCL-019 yang berada di kapal
The primary purpose of the Mobile Facilities volume (volume III) of the International Aeronautical and Maritime Search and Rescue Manual (IAMSAR Manual) is to assist vessels and aircraft in the performance of a search, rescue or on-scene coordinator function and with aspects of search and rescue (SAR) that pertain to their own emergencies. It is intended to be carried on board rescue units, air…